Bermain truk mainan sambil merokok, Anda mungkin berpikir dia seorang sopir truk yang terjebak dalam tubuh balita, tapi tidak. Ardi Rizal benar-benar hanya seorang anak berusia dua tahun yang suka merokok.
Berasal dari Sumatera Selatan, Dia mampu menghabiskan 40 batang rokok per hari atau setara dengan 2 bungkus rokok sambil menunggangi truk mainannya sepanjang hari.
Ibunya telah putus asa memaksa Ardi untuk berhenti merokok, tapi Ardi malah begitu marah dengan berteriak dan membenturkan kepalanya ke dinding, katanya berhenti merokok membuatnya pusing dan sakit. Dia bahkan meminta merek tertentu untuk rokok yang di hisapnya.
Bagi orang tua, ini adalah contoh bahwa lingkungan yang salah dapat menjerumuskan keluarga kita ke sesuatu yang salah, sisihkanlah sedikit waktu di tengah kesibukan untuk lebih memperhatikan anak atau anggota keluarga kita,karna anak adalah penerus generasi di masa mendatang, tentunya kebanggaan juga nanti kita yg rasa.
No comments:
Post a Comment